Beranda » Akuntansi Freelance » Apa yang bisa dilatih untuk menjadi produktif?

Apa yang bisa dilatih untuk menjadi produktif?

T Diposting oleh pada 11 Oktober 2021
F Kategori , , , ,
b Belum ada komentar
@ Dilihat 1827 kali

Apa yang bisa dilatih untuk menjadi produktif?

  • Identifikasi, kita perlu identifikasi aktivitas mana yang memang high value didalam pekerjaan kita yang berdampak besar pada tim atau bisnis kita.
  • Petakan, dari aktivitas-aktivitas yang high value ini kita enjoy melakukannya dan maksimal hasilnya. coba kita pilah kembali.
  • Blog waktu, kita buat blog waktu dari aktivitas-aktivitas kita yang berbasic high value. Misalnya, kita sangat menikmati perencanaan. Jadi, kita buat blog waktu khusus untuk membuat perencanaan. Coba fikirkan, ada aktivitas yang kita tidak enjoy dan tidak maksimal hasilnya.
    Maka untuk aktivitas-aktivitas yang seperti ini kita perlu siasati, dengan cara mencari partner yang bisa kita libatkan untuk menutupi kelemahan kita disitu atau bisa pakai sistem yang bisa mengimplementasikan yang jika digunakan bisa menutupi kelemahan kita.
    Contoh misalnya, kalau kita memang orang yang malas mencatat keuangan secara manual , kenapa tidak pakai Zahir saja. Kan tidak semua pebisnis ini senang mengurusi laporan keuangan terlebih masih menggunakan buku besar yang benar-benar besar dicatat secara manual kemudian membuat laporan keuangannya. Kalau kita tidak punya pengetahuannya kenapa tidak pakai sistem saja? Itu pointnya.
    Karena, sering kali kita tidak punya keahlian, tidak enjoy dan memaksakan diri sehingga hasilmya tidak maksimal.Untuk aktivitas yang low value kita bisa otomasi, outsourcing atau delegasi. Jadi memang ada aktivitas yang low value tetapi masih diperlukan oleh perusahaan. Jadi memang harus masih dikerjakan, jadi antara di otomatisasi,outsourcing atau delegasi ke pihak lain. Jangan sampai kita menghabiskan waktu kita sebenernya aktivitas tersebut dilihat dari kacamata bisnis sebenarnya low value. Jeda, tentukan ritme kerja kita. Tentukan berapa waktu yang kita gunakan untuk bekerja, kita temukan pola nya kemudian bekerja lah secara terfokus di durasi tersebut setelah itu lakukan jeda. Kita bisa menggunakan timer untuk memudahkan kita mengatur jeda.

Sumber: blogzahiraccounting

Belum ada Komentar untuk Apa yang bisa dilatih untuk menjadi produktif?

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

*

a Artikel Terkait Apa yang bisa dilatih untuk menjadi produktif?

Akuntansi Online

T 25 Januari 2019 F A jasaaccounting

Saat ini software akuntansi online sedang dipakai banyak perusahaan. Berbagai macam bidang di dalam sebuah perusahaan menerapkan sistem cloud service untuk menjalankan usahanya seperti manajemen, HRD, keuangan dll Software akuntansi online pada dasarnya sama seperti software akuntansi desktop pada umumnya.... Selengkapnya

Jasa Akuntansi

T 29 November 2011 F A jasaaccounting

Jasa Akuntansi Jasa Akuntasi adalah jenis usaha yang memberikan layanan jasa seperti Jasa Pembukuan, Jasa Kompilasi Laporan Keuangan, Jasa Manajemen, Akuntansi Manajemen, Konsultasi Manajemen, Jasa Perpajakan, Jasa Prosedur yang Disepakati atas Informasi Keuangan, dan Jasa Sistem Teknologi Informasi. Manfaat Menggunakan... Selengkapnya

JENIS-JENIS LAPORAN KEUANGAN YANG PERLU PENGUSAHA STARTUP KETAHUI

T 21 Juni 2021 F , , A jasaaccounting

Laporan keuangan dan manfaatnya Salah faktor agar bisnis dapat berkembang adalah melalui kondisi kesehatan keuangan bisnis. Kamu dapat melihat bagaimana kondisi keuangan bisnis melalui laporan keuangan, bukan hanya itu melalui laporan keuangan kamu dapat mengambil keputusan mengenai perkembangan bisnis kedepan.... Selengkapnya

+ SIDEBAR

Ada Pertanyaan? Silahkan hubungi kami di 081286965898 untuk mendapatkan informasi lebih lengkap mengenai jasa akuntansi kami

Jasa Accounting

Jasa Accounting Adalah solusi mudah jasa pembukuan usaha anda. Dengan didukung  Tenaga Accounting yang berpengalaman lebih dari 10 tahun lebih. Telah dipercaya puluhan perusahaan dijabodetabek dan bali. Harga yang kami tawarkanpun sangat terjangkau mulai Rp 950.000. Segera hubungi kami di  081286965898  (WA).

Bekerjasama dengan: Jurnal

Zahir Accounting